“Menjadi Lembaga Pendidikan Tinggi Hukum Yang Berbasis Riset dan Berdaya Saing Internasional Pada Tahun 2025”

Dekan Fakultas Hukum Unram

Berita Utama

Mataram, Universitas Mataram – Program Studi Doktor Ilmu Hukukm Fakultas Hukum Universitas Mataram (PSDIH FH Unram) menggelar Ujian Terbuka Doktor Ilmu Hukum Supriadi SH., MH. di Ruang Sidang Gedung A FH Unram, Selasa (31/1) pagi. Supriadi jadi Doktor Ke-40 FH Unram setelah meneliti terkait “Penguatan Perlindungan Hukum Bagi Pemegang Hak Pakai.[…]

Read More

Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. meresmikan Gedung A Fakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) pada saat acara puncak Dies Natalis Ke-56 yang dilaksanakan di FH Unram, Sabtu (28/1/2023).[…]

Read More

Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) kembali menggelar Kuliah Umum dalam rangka Dies Natalis FH Unram Ke-56 dengan mengadirkan Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Dr. Ivan Yustiavandana, SH., LLM, bertajuk[…]

Read More

Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) melaksanakan kegiatan Pelatihan Penggunaan Aplikasi Pengelolaan Data Indikator Kinerja Utama (IKU) Fakultas Hukum Universitas Mataram pada hari selasa 25 Oktober 2022 (25/10).[…]

Read More

Mataram, – Fakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) menggelar Focus Groud Discussion (FGD) tentang Peningkatan Pemahaman Indikator Kinerja Utama (IKU) dan Pentingnya Pengelolaan Data IKU Fakultas Huum Universitas Mataram di Hotel Lombok Raya Mataram, Rabu 14 Septermber 2022 (14/9)[…]

Read More

Mataram, Universitas MataramFakultas Hukum Universitas Mataram (FH Unram) kembali menggelar Seri Kuliah Umum dengan mendatangkan pembicara dari Universitat der Bundeswehr Munchen, Jerman yakni Prof. Stefan Koos. Kegiatan Kuliah Umum dilasanakan di Gedung Theater Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unram, Selasa dan Rabu (6-7/9).[…]

Read More
Berita Selengkapnya

Program Studi Fakultas Hukum

Sarjana Ilmu Hukum

Visi : Menjadi lembaga pendidikan tinggi hukum yang berbasis riset dan berdaya saing internasional pada tahun 2025

Magister Ilmu Hukum

Visi : Program Magister Ilmu Hukum Universitas Mataram Menjadi Program Studi Yang Berbasis Riset dan Mampu Bersaing Secara Nasional Maupun Internasional pada Tahun 2025

Magister Kenotariatan

Visi : Menjadi Program Studi Magister Kenotariatan yang Berstandar Nasional dan Berdaya Saing untuk Menghasilkan Lulusan yang Profesional dalam Melakukan Pelayanan di bidang Kenotariatan pada Tahun 2024

Doktor Ilmu Hukum

Visi : Menjadi Program Doktor Ilmu Hukum yang Terkemuka dan Mampu Bersaing di Tingkat Regional dan Internasional daam Bidang Pendidikan Berbasis Riset Tahun 2025

PENGUMUMAN

Pengumuman Lainnya

AGENDA

  • 25/09/2021 – Dies Natalis Fakultas Hukum Unram
  • 6/08/2021 – PKKMB Fakultas Hukum Unram
  • 05/08/2021 – Pemilihan Senat Fakultas Hukum Unram

  • 05/08/2021 – Ujian Disertasi Abdul Ghani
  • 03/08/2021 – Yudisium Fakultas Hukum Unram

UKF Fakultas Hukum

BEM

DPM

Formasi

Kopemu

WMK

Forjust

KPS

JSC

UKKI Tasamuh

Wapala

Call Us

0370-633035

Email Us

fh@unram.ac.id

Visit Us

Jln. Majapahit No.62 Mataram Nusa Tenggara Barat, 83125